Fraghead Indonesiamembuka lowonganContent Creator & Marketing Staff

Fraghead Indonesia (@fraghead_id) merupakan jenama lokal yang meramaikan industri kosmetik Tanah Air dengan fokus utama pada produk wewangian atau parfum.

Ringkasan

  • Perusahaan :
  • Fraghead Indonesia
  • Pendidikan :
  • D3/D4
  • Pengalaman :
  • Tanpa Pengalaman
  • Jenis Kelamin :
  • Wanita
  • Umur :
  • Minimal 24 Tahun
  • Perolehan Gaji :
  • Negotiable / UMR
  • Kategori :
  • Marketing
  • Status Pekerjaan :
  • Full Time
  • Jam Kerja :
  • Senin - Jumat (08:00 - 17:00)
  • Lokasi Kerja :
  • Alamat di Jakarta Pusat, detail tidak diketahui, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, 10110
  • Tanggal Berakhir :
  • 30 November 2025

Deskripsi Pekerjaan

  • Jadi talent konten untuk Tik Tok & Instagram.
  • Bisa jadi host live.
  • Bikin ide kreatif & ikuti tren terkini seputar parfum.
  • Bantu promosi & pemasaran produk parfum.
  • Edit konten simple dengan Canva & Capcut.
  • Kolaborasi dengan tim dalam berbagai project seru.

Syarat Pekerjaan

Fraghead ID membuka kesempatan bagi talenta kreatif untuk bergabung sebagai Content Creator. Posisi ini bersifat penuh waktu (full time) dengan penempatan di Jakarta Pusat dan mengharuskan bekerja dari kantor (WFO).

Adapun kualifikasi yang dibutuhkan adalah sebagai berikut:

  • Perempuan, dengan usia maksimal 28 tahun.
  • Lulusan minimal D3 atau S1 dari semua jurusan.
  • Memiliki penampilan menarik, percaya diri, dan mampu berkomunikasi dengan baik serta bekerja sama dalam tim.
  • Kreatif, aktif di media sosial, dan memiliki minat tinggi pada dunia parfum.
  • Menguasai aplikasi desain seperti Canva, editor video seperti Capcut, dan memiliki pemahaman dasar mengenai strategi pemasaran.
  • Memiliki kepribadian yang jujur, disiplin, loyal, dan bertanggung jawab.

Bagi yang tertarik dan memenuhi kualifikasi, silakan kirimkan CV Anda ke email dengan format subjek: Content Creator – Nama Kamu.

Informasi lebih lanjut mengenai lowongan ini dapat dilihat melalui akun Instagram @fraghead_id atau menghubungi nomor 0813-1885-5958.

Kirim Lamaran

Lamar

Pilih Cara Melamar

2 minggu lalu

Lowongan Terkait

Dibutuhkan Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Freelance,Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Dibutuhkan Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 1 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Dibutuhkan Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Email & WhatsApp
Dibutuhkan Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Formulir
Butuh Cepat Laki-laki & Wanita D3/D4 Full Time 5 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Dibutuhkan Wanita D3/D4 Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Dibutuhkan Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Email & WhatsApp
Dibutuhkan Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Dibutuhkan Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via WhatsApp
Butuh Cepat Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 1 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Dibutuhkan Laki-laki & Wanita D3/D4 Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Dibutuhkan Laki-laki & Wanita SMA/SMK/Sederajat Full Time 0 Tahun Pengalaman Apply Via Email
Beranda
Deskripsi
Bahan
Memasak
Related